Mohon tunggu...
KOMENTAR
Bahasa Pilihan

Penyuntingan Teks: Pentingnya Memeriksa dan Memperbaiki Naskah

3 April 2023   23:21 Diperbarui: 3 April 2023   23:53 1630 2
Apa yang dimaksud dengan penyuntingan? Menyunting atau mengedit adalah perbaikan tulisan atau naskah karangan agar bebas dari kesalahan.

Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia, menyunting berarti menyiapkan naskah siap cetak atau siap diterbitkan dengan memperhatikan segi sistematika penyajian isi dan bahasa, menyangkut ejaan, diksi, atau pilihan kata, dan struktur kalimat.

Dari kedua definisi tersebut, dapat disimpulkan bahwa menyunting adalah kegiatan memeriksa dan memperbaiki naskah atau teks.

Ada beberapa unsur penting yang perlu diperhatikan dalam penyuntingan sebuah teks.

Unsur-unsur tersebut meliputi yang pertama, ketepatan penulisan huruf, kata, lambang bilangan, serta ketepatan tanda baca.

Unsur yang kedua, ketepatan penggunaan kata-kata untuk mengungkapkan suatu maksud sesuai dengan situasi dan kondisi. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun