Akhir-akhir ini ketika saya lagi di Jakarta, entah kenapa saya sering bertemu nenek-nenk atau kakek-kakek yang jualan tissue atau barang lain di jalanan, trotoar, jembatan penyebrangan. (entah cm kebetulan atau emang saya saja yang dulu tidak begitu memperhatikan keberadaan mereka). Hari ini mungkin kali kelima dalam dua bulan terakhir saya membeli tissue atau barang-barang lain dari mereka di jalanan.
KEMBALI KE ARTIKEL