Sumber daya manusia di Indonesia yang mencapai miliar juta jiwa seharusnya bisa membuat negara ini memiliki kualitas generasi yang siap bersaing, berkompeten, serta giat dalam bidang penelitian. Dengan populasi yang banyak itu, tentu saja membuat persaingan antar pekerja dan calon pekerja semakin ketat, ditambah dengan sekelumit persyaratan yang diajukan oleh perusahaan dalam menerima calon tenga kerja.
KEMBALI KE ARTIKEL