Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Workshop "Penelitian Studi Komputasi"

14 Juni 2024   09:59 Diperbarui: 14 Juni 2024   10:32 314 1
Program Studi Farmasi Fakultas Farmasi Universitas Buana Perjuangan Karawang menyelenggarakan kegiatan “Workshop Penelitian Studi Komputasi” dengan mengangkat  tema; Potensi Senyawa Turunan Flavonoid Sebagai Kandidat Antikanker dan SARS CoV-2 Melalui Metode Komputasi. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman mahasiswa dalam aplikasi komputasi pada bidang farmasi dan wawasan baru yang relevan dengan perkembangan ilmu farmasi terkini.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun