Konon, akar semua ilmu bermula dari pengamatan pola atas fenomena keseharian manusia. Kapan banjir tahunan sungai nil, kapan datangnya rusa, bison yang melintasi jalur migrasi besar. Kapan panen biji dan buah dari pepohonan yang akan diambil manfaatnya. Semuannya mempunyai pola dan urutan tertentu.
KEMBALI KE ARTIKEL