Pandemi Covid-19 yang berlangsung sekitar dua tahun lamanya menyebabkan perubahan pada banyak sektor kehidupan. Salah satunya pada sektor perekonomian. Hal ini disebabkan karena adanya Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) sesuai dengan Peraturan Pemerintah No. 21 Tahun 2020 yang ditandatangani oleh presiden. Bahkan PSBB ini berdampak terjadinya lockdown di beberapa kota di Indonesia.
KEMBALI KE ARTIKEL