Ada berbagai macam definisi tentang antusiasme salah satunya adalah gairah, semangat, minat besar, dan gelora (Kustanto, 2010: 6). Sedangkan antusiasme sendiri berasal dari kata yunani yaitu entheos yang berarti "Tuhan dalam" atau''diilhami oleh Allah" (Samuel, 2015: 2). Jika diartikan antusias adalah semangat atau minat dalam suatu kegiatan atau peristiwa yang sedang terjadi.
KEMBALI KE ARTIKEL