Hai, siapa nih disini yang ingin jalan-jalan keluar negeri untuk sekedar berfoto-foto di spot atau icon negera yang kalian inginkan? Yuk kalian mampir di Kota Madiun. Walau Kota ini terbilang sangat kecil dan letaknya di daerah perbatasan, tetapi jangan disalahkan apabila kota ini lebih indah dan bagus sekali.Â
KEMBALI KE ARTIKEL