Mohon tunggu...
KOMENTAR
Hobby

Dari Hobi Menjadi Rezeki di Masa Muda - Beternak Burung Kenari Omzet Tinggi

4 Juli 2022   13:16 Diperbarui: 4 Juli 2022   13:31 558 1

Kapan lagi suatu hobi menjadikan sebuah rezeki. Burung merupakan jenis hewan unggas yang banyak sekali habitatnya di Indonesia. Burung memiliki banyak ciri khas tersendiri dari burung kicauan dan burung hias. Sering kali kita mendegar burung kicauan dipagi hari, apalagi saat di alam liar banyak sekali burung berkeliaran bebas nan cantik akan keindahan bulunya serta merdunya suara kicauan. Terkadang Hobi juga dapat mendatangkan rezeki, yaitu dengan cara melestarikan burung untuk diternak.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun