Industri ini memang semakin ramai dan menjamur di setiap sudut kota besar. Kaum urban yang menghabiskan banyak waktu mereka di kantor, memang membutuhkan tempat yang nyaman, mudah ditemukan dan memiliki segudang
food and bevereges yang nikmat untuk melepas penat. Sehingga peluang untuk membuka cafe baru masih sangat besar. Â Membuat cafe baru memiliki banyak tantangannya sendiri, tidak hanya tentang cara bagaimana mengenalkan cafe ini ke khalayak luas, tapi bagaimana bersaing dengan cafe yang sudah ada lebih dulu dan memiliki pengunjung setia.Â
KEMBALI KE ARTIKEL