Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Efektifitas Lahan Parkir yang Buruk Selama Milad Kampus

25 Oktober 2014   02:41 Diperbarui: 17 Juni 2015   19:50 41 0

Sebuah acara besar dalam memperingati hari ulang tahun kampus ke-33 terselenggara pekan lalu. Acara yang dinamakan Untirta Education Expo berlangsung meriah. Kemeriahan ini tampak dari megahnya panggung serta banyaknya stand yang berdiri di tengah lapangan kampus. Tatkala pula publikasi yang menggema membuat Untirta Education Expo semakin terdengar luas hingga kalangan luar Untirta sekalipun.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun