Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Pilihan

Cerdaslah dalam Berjihad

26 Maret 2016   18:14 Diperbarui: 26 Maret 2016   18:22 268 2
Mereka bilang, ingin menerapkan hukum Islam. Jika yang bersalah maka harus dihukum. Dalam konteks itu mungkin masih masuk akal. Tapi bagaimana jika ada seorang anak yang menuduh ibunya murtad, lalu mengeksekusinya di depan umum. Apakah ini menerapkan hukum Islam? http://international.sindonews.com/read/1075310/43/anggota-isis-eksekusi-ibu-kandung-atas-tuduhan-murtad-1452223060 Bukankah ibu yang melahirkan dan membesarkan kita di dunia? Bukankah surga berada di bawah telapak kaki ibu? Kenapa tidak ada penghargaannya sama sekali terhadap kaum perempuan?

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun