Dalam upaya menjaga kesinambungan pembangunan serta peningkatan ketahanan ekonomi nasional, pemerintah berusaha mengatur pemasukan devisa hasil ekspor ke dalam sistem keuangan Indonesia. Devisa Hasil Ekspor (DHE) yang dimaksud merupakan sumber dana yang berasal dari kegiatan pengusahaan, pengelolaan, dan/atau pengolahan sumber daya alam (SDA).
KEMBALI KE ARTIKEL