Periode digitalisasi yang dicirikan oleh reformasi dalam sistem keuangan global membuka sejumlah tantangan baru bagi sektor keuangan. Modernisasi infrastruktur pasar keuangan dianggap sebagai respons terhadap evolusi pasar keuangan yang tengah berlangsung. Peningkatan kebutuhan pembiayaan ekonomi, yang merupakan bagian dari upaya mencapai visi Indonesia Maju, menjadi tanda bahwa pasar keuangan Indonesia perlu menyelaraskan langkah-langkahnya untuk mengatasi tantangan yang muncul.
Kerangka Pengembangan Infrastruktur Pasar Keuangan BI
KEMBALI KE ARTIKEL