"Dikit-dikit berdoa, manusia kan memiliki akal budi, berusaha dong..." Pernah mendengar pernyataan seperti itu? Memang bagi orang yang skeptis berdoa itu dianggap sebagai tanda kelemahan dan kemalasan. Tetapi bagi orang yang religius, berdoa menjadi cara pertama untuk mengatasi masalahnya. Lepas dari permasalahan apakah kita orang yang skeptis terhadap agama atau orang yang religius, beberapa penelitian di bawah ini sangat menarik untuk kita perhatikan.
KEMBALI KE ARTIKEL