Mohon tunggu...
KOMENTAR
Analisis

Pilkada Jateng Menjadi Ajang Perang Tanding Trah Politik

24 Juni 2024   20:18 Diperbarui: 24 Juni 2024   20:18 154 0
Dalam kontestasi Pilpres 2024, PDI-P harus menelan kekalahan paling pahit di kandangnya sendiri. Kejadian ini meningitkan kisah paling pilu sepanjang pertarungan politik di Jateng. Kendati PDI-P tetap menang di Pileg untuk ketiga kalinya berturut-turut, namun Pilpres 2024 kemarin PDI-P harus mengakui kekalahan paling tragis perang tanding Paslon Ganjar-Mahfud yang diusungnya melawan Prabowo-Gibran. Karennya hajat politik Pilkada Jateng akan menjadi ujian kedua kalinya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun