Malam ini, sekitar pukul 22.00, di tanggal 6 September, sejenak saya terdiam. Duduk di depan laptop yang masih tertutup. Hati saya berucap, "Mau apa nih? Nulis, nonton film, atau tidur?" Beberapa menit kemudian ada jawaban dalam diri saya, "Menulis sajalah, habis itu baru nonton film di laptop atau ponsel, baru tidur."