Sebelum pandemi Covid-19, saya sudah "menganggur" di rumah. Kata "menganggur" ini menimbulkan banyak makna. Bagi orang konservatif atau yang masih berpikir bahwa bekerja ya di kantor, maka orang seperti saya, yang beraktivitas di rumah, disebut penganggur. Bahkan, banyak tetangga saya waktu itu sering bertanya kepada istri saya kapan saya akan kerja lagi. Atau, mereka heran karena menurut mereka saya lama sekali di rumah dan tidak kunjung jua mendapatkan pekerjaan.
KEMBALI KE ARTIKEL