Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Mirna Salihin Tewas karena Sianida, Apa Itu Sianida? Mari Kita Simak Penjelasan Berikut

18 Maret 2023   13:05 Diperbarui: 18 Maret 2023   13:39 165 1
Publik tentunya masih ingat dengan sosok Jessica Wongso?
Ya...Tahun 2016 nama Jessica Wongso sempat menjadi sorotan publik tanah air

Jessica Wongso menjadi sorotan setelah dirinya ditetapkan sebagai tersangka utama dalam kasus kopi sianida yang menyebabkan temannya yang bernama Wayan Mirna Salihin meninggal dunia.

Jessica Wongso diketahui sebagai tersangka setelah terbukti memberikan bahan kimia sianida ke dalam kopi yang dikonsumsi Mirna Salihin temannya.

*Tetapi apa itu sianida*,?
Yang bisa menyebabkan nyawa Mirna Salihin melayang?

Sianida adalah sebuah senyawa kimia yang sering digunakan untuk membasmi hama dan serangga.

Selain itu, sianida juga bisa ada dalam asap rokok atau asap hasil pembakaran plastik.

*Kenapa nyawa Mirna Salihin bisa melayang karena sianida*?
- Saat sianida masuk ke dalam tubuh Mirna Salihin,sianida ini akan menghalangi ikatan sel dengan oksigen.

Dengan begitu akhirnya sel-sel tubuh tidak bisa menggunakan oksigen untuk proses metabolisme.Efeknya akan terjadi hipoksia atau kekurangan oksigen di dalam sel dan jaringan.

Dan kemungkinan Mirna Salihin ketika meminum kopi yang telah dikasih sianida dalam dosis besar,estimasi kematian terjadi membutuhkan waktu sekitar 15 menit.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun