Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Kalah....

12 Oktober 2023   14:10 Diperbarui: 12 Oktober 2023   14:16 159 23
Mendadak teh yang baru saja penulis seruput berasa pahit dan getir pagi ini. Padahal sudah sekian tahun isteri membuatkan teh setiap pagi. Dan tiap kali pula rasanya itu yang membuat hati ini penuh damai. Tapi pagi ini racikan tehnya berasa lain. Apa mungkin karena obrolan isteri yang mengungkapkan cerita di group WhatsApp ibu-ibu komplek sepanjang malam tadi ?

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun