Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

Konsep Kebangsaan Ala Hatta Rajasa

29 Juli 2013   10:04 Diperbarui: 24 Juni 2015   09:53 1038 0

Konsep kebangsaan Hatta Rajasa ternyata memiliki arti yang cukup mendalam. Hal tersebut diungkapkan Hatta saat peresmian Pondok Pesantren Luhur At-Tsaqafah Ciganjur, Jagakarsa. Secara ilmiah konsep kebangsaan yang diungkapkan Hatta ternyata memiliki arti bahwa masyarakat Indonesia harus memiliki karakter dan ciri khas sendiri dalam kehidupan berbangsa dan bernegara.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun