Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Pilihan

Boy Rafli Amar di Mata Pemuda Papua

1 Mei 2018   11:12 Diperbarui: 8 Juni 2018   09:33 1316 0
Bagi saya Papua adalah laboratorium sosial, tempat mengasah kedewasaan berpikir dan bersikap dan juga tempat saya menggali inspirasi. Di Pulau Cendrawasih ini saya menemukan sosok-sosok yang punya dedikasi pada Bumi Papua diantaranya Pak Lukas Enembe, Johannes Rettob, Ibu Syane Mandesi, Bapak Victor C Mackbon, Bapak Boy Rafli Amar dan masih banyak lagi. Mengingat saya adalah sosok pemuda yang tertarik pada  di bidang kehumasan dan kepemimpinan membuat saya  mengangkat satu sosok yang punya kesamaan passion denganku. Adalah  Bapak Boy Rafli Amar yang saat ini menduduki posisi nomor satu di Kepolisian Daerah Provinsi Papua.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun