Mohon tunggu...
KOMENTAR
Lyfe Pilihan

Jurus "Kids Zaman Now" Agar Tak Diremehkan Eksistensinya

31 Oktober 2017   15:06 Diperbarui: 24 November 2017   07:38 2094 2
Akhir-akhir ini lahir istilah Kids Zaman Now (KZN) yang berarti generasi era kekinian. Mereka mempunyai gaya hidup yang cukup berbeda jauh dengan anak-anak muda di era 90. Mereka cenderung mengandalkan gadget, kebanyakan membanjiri tempat tongkrongan ternama di daerahnya, tak bisa lepas dari keeksisan di media sosial dan segala sesuatu yang muncul di benak mereka cenderung diserahkan ke om Google dibandingkan orang-orang yang benar-benar pakar. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun