Memutuskan beranjak dari Makassar ke Papua  di Bulan Mei 2016 boleh dikata adalah salah satu bentuk keluar dari zona nyaman. Dari daerah yang banyak kegiatan yang bisa  saya lakukan dan banyak relasi yang bisa diajak bekerjasama menuju ke daerah dimana orang yang saya kenal bisa dihitung jari dan tak ada bayangan kegiatan apa yang akan saya lakukan di sana.
KEMBALI KE ARTIKEL