Mohon tunggu...
KOMENTAR
Worklife Pilihan

Menangkap The Big-Fish

28 Maret 2023   11:07 Diperbarui: 28 Maret 2023   11:53 174 24
Ketua Dewan Pengawas Komisi Pemberantasan Korupsi atau KPK Tumpak Hatorangan Panggabean menyebut saat ini lembaga antirasuah itu belum menindak kasus-kasus besar seperti dahulu. Tumpak menilai kinerja KPK selama tiga hingga empat tahun ini masih dalam jalur yang semestinya. "Hanya sayangnya kita belum berhasil mengungkap kasus-kasus yg besar, kasus-kasus yang kita beri nama dulu the big fish itu jarang terjadi dilakukan oleh KPK," ujar mantan Wakil Ketua KPK periode 2003-2007 tersebut. Selain itu, Tumpak mengatakan kinerja KPK pada saat ini lebih berfokus kepada penindakan yang bersifat operasi tangkap tangan atau OTT saja. Sehingga, menurut dia, KPK kurang mendalami kasus-kasus besar, sebagaimana ditulis Tempo.co, 27 Maret 2023

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun