Kai Havertz Bawa Chelsea Menang Tipis atas Crystal Palace
16 Januari 2023 06:12Diperbarui: 16 Januari 2023 06:5169331
Kai Havertz membawa Chelsea berhasil memetik kemenangan tipis 1-0 atas Crystal Palace dalam laga derbi London pada Minggu (15/1/23) di Stamford Bridge.
Setelah rentetan hasil buruk The Blues dalam laga mereka termasuk kalah 1-2 dari Fulham, maka ini saatnya mereka mulai bangkit dengan kemenangan dramatis tersebut berkat gol dari Kai Havertz.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Akun Terverifikasi
Diberikan kepada Kompasianer aktif dan konsisten dalam membuat konten dan berinteraksi secara positif.