Odion Ighalo berhasil membawa Manchester United lolos ke perempat final Piala FA setelah menang 3-0 atas tuan rumah Derby County, Jumat (6/3/20) dini hari WIB di Pride Park Stadium, Derby. Dua dari tiga gol tersebut dicetak oleh Ighalo dengan kaki kirinya. Aksi Ighalo pada laga tersebut menunjukkan bahwa dirinya benar-benar
seorang predator di kotal penalti.
KEMBALI KE ARTIKEL