Paris Saint Germain (PSG) mengawali laga perdana di grup A berhasil mengalahkan juara 13 kali Liga Champions, Real Madrid dengan skor 3-0. Laga ini berlangsung di Parc des Princes, Paris pada Kamis (19/9/19) dini hari disaksikan 46 ribu yang sebgaian besar adalah pendukung mereka. Laga lain di grup A ini, tuan rumah Club Brugge dan Galatasaray bermain imbang tanpa gol yang berlangsung di Jan Breydel Stadium Belgia.
KEMBALI KE ARTIKEL