Malam yang sangat dramatis untuk laga yang berakhir dengan lolosnya Manchester United ke babak perempat final Liga Champions 2019. Parc des Princes Paris, Kamis (7/03/19) menjadi saksi bisu ketika gol penalti Rashford menjadikan United unggul 3-1 atas tuan rumah Paris Saint-Germain (PSG). Dua gol lainnya dicetak oleh Romelu Lukaku dibabak pertama.
KEMBALI KE ARTIKEL