Mohon tunggu...
KOMENTAR
Bola Pilihan

Ini Kisah Marinus Wanewar di Balik Dua Golnya ke Gawang Kamboja

24 Februari 2019   05:42 Diperbarui: 24 Februari 2019   05:42 128 18
Salah satu sosok dibalik sukses Indonesia berhasil lolos ke semi final diajang Piala AFF U-22 adalah Marinus Wanewar. Dua golnya membuat tuan rumah Kamboja mengalami kekalahan dalam laga terakhir mereka Jumat (22/2/19) malam di Stadion Nasional Olimpiade Phnom Penh Kamboja. Namun kekalahan Kamboja ini tidak berpengaruh pada statusnya sebagai juara grup B.  

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun