Manchester City sudah berada di semi final Carabao Cup menghadapi Burton Albion, salah satu klub dari Divisi League 1 yaitu kasta ke-3 kompetisi di Inggris dibawah Championship League dan Premier League. Burton Albion dalam klasemen sementara League 1 ada diposisi 9 sehingga pencapaian klub ini merupakan prestasi mereka yang sangat mengejutkan.
KEMBALI KE ARTIKEL