Mohon tunggu...
KOMENTAR
Bola Pilihan

Begini Sikap Bijak Klopp Jelang Laga Liverpool versus City di Etihad

30 Desember 2018   23:30 Diperbarui: 30 Desember 2018   23:33 392 12
Liverpool telah menyelesaikan laga penting lawan Arsenal dengan kemenangan telak 5-1 di Anfield Stadium, Minggu (30/12/18) dini hari Waktu Indonesia Barat. Hasil ini membuat Liverpool kokoh di puncak klasemen dengan 54 poin, selisih 9 poin dengan peringkat kedua, Tottenham Hotspur dengan 45 poin, yang malam itu kalah 1-3 dari Wolverhampton di Wembley Stadium.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun