Ada pemain yang mungkin bisa dijadikan pembelajaran bagi Egy Maulana Vikri untuk berkarir di negara sepakbola Eropa. Ia adalah Martunis, anak muda asal Aceh yang pernah mengikuti aktivitas sepakbola di klub Portugal. Saat ini Egy sudah menandatangani kontrak 3 tahun dengan klub Polandia, Lechia Gdanks (Goal.com 14/3/16). Simak pembelajaran apa yang dapat diambil dari pemain tersebut untuk karir Egy di Eropa.
KEMBALI KE ARTIKEL