Setiap orang memiliki persepsi yang berbeda-beda. Ketika ada banyak orang di tempat dengan suhu ruangan 25 derajat celsius, setiap orang akan mempersepsikan suhu tersebut berbeda-beda, ada yang berkata "panas" dan adapula yang berkata "dingin". Padahal, sebenarnya setiap orang merasakan suhu 25 celsius tanpa perbedaan sama sekali; orang yang berkata "panas" tubuhnya merasakan suhu 25 derajat celcius, orang yang berkata "dingin" tubunya merasakan suhu 25 derajat celcius. Mengapa ini bisa terjadi?
KEMBALI KE ARTIKEL