Sebelum pandemi yang lalu saya ikut dengan Klara, seorang sahabat, mengunjungi Flohmarkt. Pasar barang bekas ini diadakan setiap tahun di lokasi yang sama sekitar wilayah sekolahan dan tidak jauh dari stasiun kereta pusat di kota kami.
KEMBALI KE ARTIKEL