Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Kegiatan Bimbingan Belajar sebagai Bentuk Kontribusi Nyata Mahasiswa KKM IKIP PGRI Pontianak di Bidang Pendidikan

4 Desember 2023   06:28 Diperbarui: 4 Desember 2023   08:12 129 0
Gayung Bersambut,11 November 2023 -- Pada 11 November 2023 Mahasiswa KKM IKIP PGRI Pontianak melaksanakan kegiatan bimbingan belajar sebagai bentuk kontribusi nyata di bidang pendidikan. Kegiatan Bimbingan belajar tingkat Sekolah Dasar di Desa Gayung Bersambut Kecamatan selakau berlangsung sukses dan diikuti secara antusias oleh adik-adik Sekolah Dasar. Tujuan Kegiatan ini Agar dapat membantu siswa/siswi desa Gayung Bersambut  memahami pelajaran dan memberikan bimbingan kepada siswa/siswi Desa Gayung Berdambut  untuk menyelesaikan tugas sekolah serta memberikan pembelajaran yang tidak hanya di lakukan di ruang lingkup persekolahan. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun