Kita sebagai blogger sudah mengenal bahkan familiar dengan Google Analytics, Alexa, Sitemeter, Quantcast.com, Getclicky.com dan website analytics lainnya untuk menganalisa traffic website milik kita, dan kini Facebook telah merilis Insights versi terbaru yaitu Insights for Website. Facebook Insights ini merupakan sebuah alat atau tools untuk menganalisa pengunjung yang berinteraksi pada konten website serta membantu mengoptimalkan website kita secara real-time. Facbook Insights tidak jauh berbeda dengan web analytics lainnya, tetapi Insights ini memberikan banyak fitur yang sangat jauh berbeda dengan yang lain. Bagaimana alat ini menganalisa website kita? berikut penjelasannya:
Menganalisa melalui tombol ‘Like’
Menganalisa Komentar (Facebook Comment Box)
KEMBALI KE ARTIKEL