Salah satu hal yang paling membanggakan dari menjadi orang tua adalah melihat anak tumbuh dewasa. Namun hal ini pun sering kali mengejutkan karena pertumbuhan anak-anak ini seringkali terjadi dengan kecepatan yang mencengangkan. Sering kita dengar ada seseorang cerita tentang anaknya atau malah kita rasakan sendiri, "Kok anak ini udah gede aja? Kapan membesarnya? Perasaan dulu hobinya minta gendong, sekarang kok hobinya minta duit!".
KEMBALI KE ARTIKEL