Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Pentingnya Kesadaran Berbudaya K3 Dimulai dari Diri Sendiri

27 Oktober 2022   16:31 Diperbarui: 27 Oktober 2022   16:36 403 1
Di dalam kehidupan manusia keselamatan dan kesehatan menjadi hal yang sangat penting. Terutama di saat bekerja di sektor darat, laut, maupun udara keselamatan dan kesehatan kerja sangat di utamakan. Bahkan pemerintah membuat undang undang khusus bagi peraturan K3 yaitu :

Undang-undang Nomor 1 Tahun 1970 tentang Keselamatan Kerja. Undang-Undang terkenal sebagai aturan pokok K3.
Peraturan Menteri Tenaga Kerja Nomor 4 tahun 1987 tentang Panitia Pembina Keselamatan dan Kesehatan Kerja (P2K3)
Tetapi jika kita tidak ada kesadaran berbudaya K3 di mulai dari diri sendiri peraturan-peraturan K3 tidak lah berguna karena kita meremehkan hal tersebut.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun