Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Pentingnya Keterampilan Ganda di Tengah Lajunya Perkembangan Dunia Era Modernisasi

13 Oktober 2023   07:09 Diperbarui: 17 Mei 2024   17:18 220 3
Keterampilan merupakan suatu potensi atau kemampuan diri manusia dalam menggunakan akal pikiran, ide (gagasan), skill serta kreativitas dalam mengubah atau menciptakan sesuatu yang mana sesuatu tersebut kemudian memiliki nilai eksistensi di dalamnya. Maka dari itu di tengah berkembangnya dunia yang signifikan ini seseorang harus mampu memiliki keterampilan ganda dalam dirinya, karena hal tersebut sangat di perlukan di era sekarang ini di mana perkembangan dunia berubah semakin cepat.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun