Bogor, 14 November 2024 -- SMPIT Ar Ruhama sukses menggelar Latihan Dasar Kepemimpinan Siswa (LDKS) pada Selasa dan Rabu, 12-13 November 2024. Kegiatan yang diikuti oleh seluruh peserta didik kelas 7 dan didampingi pengurus OSIS ini mengangkat tema "Membentuk Jati Diri Menjadi Pemimpin Sejati". Meskipun cuaca kurang bersahabat dengan guyuran hujan, semangat para peserta tetap berkobar untuk mengikuti rangkaian kegiatan yang telah disiapkan.
KEMBALI KE ARTIKEL