Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Pentingnya Detoksifikasi Tubuh untuk Menyingkirkan Racun untuk Kesehatan yang Optimal

29 Desember 2023   14:38 Diperbarui: 29 Desember 2023   14:48 60 0
Detoks adalah sebuah proses menjinakkan dan membersihkan toksin yang ada di dalam tubuh. Detoksifikasi tubuh adalah proses alami di mana tubuh membersihkan dan menghilangkan zat-zat beracun atau limbah yang terakumulasi dalam tubuh. Proses ini melibatkan organ-organ detoksifikasi utama, seperti hati, ginjal, usus, paru-paru, dan kulit, yang bekerja sama untuk mengeluarkan senyawa-senyawa beracun dari tubuh. Detoks dapat dilakukan dengan pengaturan jumlah asupan jenis makanan dan minuman serta cara mengonsumsinya. Salah satu cara yang populernya yaitu dengan cara berpuasa. Detoksifikasi puasa yang populer adalah berpuasa secara intermiten. Pada awalnya, diet dengan puasa ini dilakukan untuk mengobati obesitas atau menurunkan risiko penyakit kardiovaskuler. Puasa intermitten merupakan bagian dari beberapa agama seperti puasa Ramadhan dan Kristen ortodok Yunani. Puasa intermitten dilakukan dengan mengurangi frekuensi makan sehingga asupan kalori harian rendah.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun