26 September 2015 06:20Diperbarui: 26 September 2015 08:13421
Saya dari Amuntai, Kalimantan Selatan melaporkan bahwa hari ini didaerah kami sekarang kabut asap semakin parah. Jarak pandang hanya 2-3 m sampai-sampai rumah tetangga di depan rumah saja tidak kelihatan.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.