Makanan adalah obat, namun bisa menjadi racun. Pernyataan yang tepat adalah "ANDA ADALAH APA YANG ANDA MAKAN". Kualitas kesehatan ada akan terjamin apabila anda makan - makanan yang sehat, begitu pula sebaliknya. Selain gizi (protein, karbohidrat, lemak, vitamin, dan mineral), ternyata makanan juga mengandung zat nongizi, seperti fitokimia dan serat. Kandungan fitokimia makanan bisa dilihat dari warna makanan tersebut, seperti :
- Merah : dalam warna merah ini terkandung fitokimia. Salah  satu fitokimia yang terdapat di dalam warna merah adalah likopen. Likopen dan vitamin A memiliki ikatan yang sangat kuat. Buah tomat, semangka dan jambu merah memiliki vitamin A yang cukup tinggi karna buah - buah tersebut berwarna merah.
KEMBALI KE ARTIKEL