Darah Moeda Art Exhibition merupakan sebuah pameran seni yang diciptakan oleh sekumpulan mahasiswa dari tugas kewirausahaan yang diberikan oleh dosen kami, yang dimulai dengan konsep creat money without money. Mengapa kita memilih tema darah moeda karena lukisan yang kami hidangkan kebanyakan dari para seniman anak muda. Pameran ini tidak hanya menghadirkan karya seni yang menarik, tetapi juga menyajikan suatu eksperimen tentang pentingnya kerjasama dalam dunia bisnis dan seni. Dan juga pemasukan yang kita dapatkan dari art exhibition ini kita melakukan charrity ke panti asuhan.Â
KEMBALI KE ARTIKEL