Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Ngobrol "Seberapa Nasionaliskah Kamu?" Bersama Daniel Mananta di UPH Virtual Open House

7 September 2020   04:15 Diperbarui: 7 September 2020   04:18 44 2
Zaman sekarang siapa sih anak muda yang tidak tahu budaya Korea Selatan lewat fashion dan musik K-pop atau budaya barat yang sejak lama masuk ke Indonesia. Lewat beragam media, terutama media sosial, pastinya anak muda semakin mudah copy-paste kebiasaan budaya asing yang dianggap keren. Tidak salah menikmati ragam hiburan dan mengenal budaya asing. Tapi penting bagi anak muda untuk tetap kenal dan cinta budaya Indonesia, bahkan kecintaan ini harus mendorong kita untuk mau berkontribusi bagi bangsa lewat potensi dan passion yang terus dikembangkan. Kepeduliaan ini mendorong Universitas Pelita Harapan (UPH) mengajak Daniel Mananta membahas 'Nasional is Me'. Terlepas dari beragamnya budaya luar yang sudah masuk ke Indonesia, UPH ingin generasi muda tetap kokoh dengan kecintaannya pada Bangsa Indonesia. Tentunya dengan cara yang tepat, berkualitas, dan toleran.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun