Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Hikmah Isra' Mi'raj Nabi Muhammad Saw: Pesan Khusus Allah SWT Tanpa Perantara

9 Februari 2024   16:13 Diperbarui: 9 Februari 2024   17:19 100 10
Kisah Isra' Mi'raj Nabi Muhammad saw merupakan peristiwa spektakuler yang hanya dialami sekali dalam seumur hidup Rasulullah. Peristiwa Isra' dan Mi'raj termasuk salah satu mu'jizat Nabi Muhammad saw. Bahkan beliau menjadi satu-satunya utusan yang mendapat keistimewaan menerima perintah secara langsung. Rihlah muqaddasah  yang dialami Rasulullah saw dari Masjidil Haram menuju Masjidil Aqsha yang sebut Isra', dan kemudian dilanjutkan dengan Mi'raj. Mi'raj adalah perjalanan dari Masjidil Aqsha menuju langit Sidratul Muntaha.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun