Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Optimalkan Potensi Bisnis Melalui Perancangan Business Plan Pengembangan Bisnis Wisata Dung Tungkul

29 Desember 2023   14:06 Diperbarui: 29 Desember 2023   14:08 103 2
Semarang (29/12) – Wisata alam Dung Tungkul memiliki konsep perpaduan antara wisata alam sungai dan wisata kuliner lokal UMKM setempat yang berlokasi di RW 10, Kelurahan Meteseh, Kecamatan Tembalang, Kota Semarang. Wisata alam Dung Tungkul memiliki banyak potensi bisnis yang dapat dikembangkan demi keberlanjutan Dung Tungkul. Sayangnya, potensi yang ada ini belum dimanfaatkan secara optimal.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun