Aku termangu saat aku menyadari Rara tak ada lagi. Bingkisan Natal ini masih aku pegang . Hatiku berdebar kencang , nafasku memburu . Aku tak pandai untuk menutupi perasaanku. Perasaan kecewa. Mengapa Rara harus pergi? Aku hanya ingin bersahabat dengannya.
KEMBALI KE ARTIKEL