Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik Artikel Utama featured

Konferensi Asia Afrika Ada karena Bung Karno

20 April 2015   01:12 Diperbarui: 18 April 2017   12:30 1838 2

Konferensi Tingkat Tinggi Asia–Afrika (disingkat KTT Asia Afrika atau KAA; kadang juga disebut Konferensi Bandung) adalah sebuah konferensi antara negara-negara Asia dan Afrika. Peringatan KAA ke-60 akan dilangsungkan di Jakarta dan Bandung pada tanggal 18-24 April 2015. Sedikit kita merefleksi (napak tilas) KAA yang pertama kali diselenggarakan di Gedung Merdeka 18-24 April 1955. Lima negara pencetus KAA antara lain; Indonesia, India, Myammar (dahulu Burma), Sri Langka (dahulu Ceylon) dan Pakistan, serta dikoordinasi oleh Menteri Luar Negeri Indonesia Sunario saat itu.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun